


Rapat Evaluasi Final Cek Pemberangkatan Peserta MTQ tahun 2022
Dipimpin Sekretaris Kabupaten Moh. Suprizal Jusuf., MM.
Di Aula lantai II Kantor bupati sabtu, 16 juli 2022
Bpk. Moh. Suprizal Jusuf, MM Dalam arahannya persiapan saat ini sudah 75%, Adapun pemerintah tinggal menyiapkan anggaran.
Peserta yg berangkat diharapkan yg betul-betul mampu melaksanakan tugas dan fungsinya. Baik itu peserta dan official.
Beliau menambahkan Langkah-langkah yang dilakukan LPTQ saat ini sangat baik dan patut mendapatkan apresiasi, dalam persiapan MTQ di Banggai nanti.
Turut hadir dalam rapat tersebut Staf Ahli Bupati, Asisten 1 Pemerintahan Dan Kesra Kab. Buol Bpk. Drs. Kasim , Kadis KOMINFO Bpk. Suondo D. Sanua, S.Sos, Perwakilan Polres Buol, Kabag Kesra, Wakil ketua LPTQ Kabupaten Buol dan Tim Pelatih Official.
Diskominfo-SP 2022